Setiap tanggal 21 November diperingati sebagai "Hari Pohon Sedunia (Internasional), dengan tujuan untuk menghormati jasa-jasa J.Sterling Morton, pecinta alam asal Amerika yang giat mengampanyekan gerakan menanam pohon.
Hari Pohon Sedunia (Internasional) bermakna untuk mengingatkan manusia akan pentingnya pohon bagi kehidupan mahluk hidup lainnya, memerangi pemanasan global, mencegah bencana alam, dan melindungi tempat hidup mahhluk hidup didunia.