(0362) 21745
kubutambahan@bulelengkab.go.id
Kecamatan Kubutambahan

Upacara Penurunan Bendera Merah Putih Peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia

Admin kubutambahan | 17 Agustus 2016 | 544 kali

Detik-detik Proklamasi peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-71 tahun di Kecamatan Kubutambahan berlangsung khitmad, ratusan peserta upacara mulai dari pelajar sampai pejabat pemerintahan setempat hadir dalam upacara peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia di lapangan Besi Mejajar Desa Kubutambahan tersebut, Rabu(17/8) sore sekitar pukul 16.00 wita bertempat di Lapangan Besi Mejajar Desa Kubutambahan  Penurunan Bendera Merah Putih pada peringatan HUT Republik Indonesia ke-71 tahun dipimpin oleh Danramil Kubutambahan Kapten Inf. Sabar SantososebagaiInspektur Upacaradihadiri Camat Kubutambahan, Kapolsek Kubutambahan, Kepala SD, SMP, SMA/K, Perbekel se-Kecamatan Kubutambahan, anggota TNI/POLRI serta pelajar lingkup Kecamatan Kubutambahan. Akhir acara Penurunan Bendera tersebut di lengkapi dengan penyerahan penghargaan kepada Pelatih dan Anggota PASKIBRA  oleh Camat KubutambahanDrs. Komang Sumertajaya , dengan harapan bisa terus berprestasi dan pengharumkan nama sekolah Camat Kubutambahan mengucapkan terima kasih dan  memotivasi para anggota PASKIBRA untuk kedepannya bisa lebih baik dari tahun ini.

Download disini